KEUTAMAAN SHALAT



Shalat adalah ibadah yang agung, ibadah yang dibuka dengan takbir dan ditutup dengan salam. Shalat adalah ibadah sebagai penghubung antara hamba dengan Robbnya, karena ketika shalat hamba sedang berdiri di hadapan Allah guna berdo padaNya. Ada beberapa keistimewaan shalat antara lain
·         Shalat adalah ibadah yan langsung di syariatkan kepada Nabi tanpa perantara malaikat.
·         Shalat adalah ibadah yangdiwajibkan dilangit.
·         Shalat dapat menghapus dosa dan kesalahan.
·         Shalat subuh senantiasa dihadiri malaikat.
·         Apabila meninggalkan shalat = kafir.

0 Response to "KEUTAMAAN SHALAT"

Post a Comment